CLOSE AD
0 0
Resep Bolu Pandan Santan

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan-bahan

Sesuaikan Penyajian:
Bahan Utama
3 butir telur
2 butir kuning telur
90 g gula halus
90 g tepung terigu protein sedang
1 sdm tepung maizena
1 sdm susu bubuk
1 bungkus santan instan santan kara atau santan asli
30 ml endapan pandan
50 g minyak goreng atau mentega
1/2 sdt sp
Bahan Topping
secukupnya meses coklat

Resep Bolu Pandan Santan

  • 40 menit
  • Hasil : 6
  • Medium

Bahan-bahan

  • Bahan Utama

  • Bahan Topping

Deskripsi

Share

Bolu Pandan Santan adalah olahan bolu dengan bahan utama adonan tepung dan tambahan endapan pandan serta santan kelapa. Wangi gurih alami sari santan asli berpadu dengan taburan messes coklat membuat sajian Bolu Pandan Santan ini semakin lezat.

source: @erlina.lim_

Sponsored Link

Cara Membuat

1
Sudah

Telur harus fresh bila tidak pakai SP. Kocok telur dan gula halus sampai mengembang dan kental, matikan mixer.

2
Sudah

Lalu masukkan campuran tepung. Aduk dengan spatula, kemudian masukkan campuran santan dan terakhir minyak. Aduk sampai homogen, jangan overmix.

3
Sudah

Tuang ke aluminium foil. Taburkan topping messes.

4
Sudah

Panggang dengan api atas bawah suhu 170°C kira-kira 10 menit atau hingga matang.

5
Sudah

Angkat dan sajikan.

Hani

Hai, Saya Hani suka mengumpulkan resep masakan dari berbagai media sosial. Beberapa sudah saya coba di blog saya. Semoga dapat membantu bunda memasak

feat-singkong-gula-merah
sebelumnya
Resep Singkong Gula Merah
feat-tempe-mendoan
berikutnya
Resep Tempe Mendoan
feat-singkong-gula-merah
sebelumnya
Resep Singkong Gula Merah
feat-tempe-mendoan
berikutnya
Resep Tempe Mendoan

Tulis Komentar