Salad Sayuran Dengan French Sauce dan Japanese Sauce
Salad sayuran adalah olahan dari berbagai jenis sayuran dengan campuran minyak zaitun dan mayonaise. Rutin mengkonsumsi salad sayuran bisa menyehatkan tubuh, karena sayuran kaya akan serat. Kali ini kita akan membahas resep salad sayuran yang menggunakan 2 dressing, yaitu French Sauce dan Japanese Sauce. Sajian salad ini sangat cocok sebagai hidangan musim panas.