CLOSE AD
0 0
Resep Tumis Daging Sapi Saos Tiram

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan-bahan

Sesuaikan Penyajian:
Bahan
400 g daging sapi slice
3 siung bawang putih iris tipis
2 batang daun bawang iris serong
2 buah cabai merah besar (bisa pakai paprika)
2 sdm saus tiram
3 sdm kecap manis sesuaikan
secukupnya garam
secukupnya merica
secukupnya air
secukupnya minyak zaitun
Pelengkap
secukupnya pokcoy rebus

Resep Tumis Daging Sapi Saos Tiram

  • 60 menit
  • Hasil : 4
  • Medium

Bahan-bahan

  • Bahan

  • Pelengkap

Deskripsi

Share

Tumis daging sapi saos tiram merupakan tumisan irisan daging sapi dengan campuran bumbu saus tiram yang kental. Rasanya sangat gurih, manis, sedikit pedas, dan bertekstur empuk. Bila Anda memakannya dengan nasi putih hangat, pasti bakal nambah terus.

source: @linagui.kitchen

Sponsored Link

Cara Membuat

1
Sudah

Panaskan minyak zaitun, tumis bawang putih hingga harum, masukkan slice beef tumis-tumis hingga berubah warna.

2
Sudah

Masukkan daun bawang, cabai merah, saus tiram, kecap manis, garam, dan merica sesuai selera. Aduk-aduk hingga rata.

3
Sudah

Masukkan air sedikit demi sedikit lalu aduk-aduuk hingga bumbu rata, tunggu air agak menyusut. Koreksi rasa.

4
Sudah

Jika sudah pas matikan api. Sajikan dengan nasi hangat.

Hani

Hai, Saya Hani suka mengumpulkan resep masakan dari berbagai media sosial. Beberapa sudah saya coba di blog saya. Semoga dapat membantu bunda memasak

feat-dakgangjeong
sebelumnya
Resep Dakgangjeong
feat-cake-lapis-zig-zag
berikutnya
Resep Cake Lapis Zig Zag
feat-dakgangjeong
sebelumnya
Resep Dakgangjeong
feat-cake-lapis-zig-zag
berikutnya
Resep Cake Lapis Zig Zag

Tulis Komentar