CLOSE AD
0 0
Resep Siomay Ayam Udang

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan-bahan

Sesuaikan Penyajian:
Bahan Utama
450 g ayam daging ayam
200 g udang udang kupas
2 sdm minyak wijen
1,5 sdm saus tiram
100 g buah bengkuang, parut pakai parutan keju
2 sdm gula pasir
1/2 sdt merica
1/2 sdm garam
2 siung bawang putih haluskan
1/2 sdt kaldu jamur
105 g tepung sagu
20 g tepung maizena
secukupnya pangsit kulit pangsit merk yeyen
secukupnya wortel parut
Bahan Cocolan Cabai
secukupnya cabai rawit
secukupnya bawang putih
secukupnya air

Resep Siomay Ayam Udang

  • 90 menit
  • Hasil : 21
  • Medium

Bahan-bahan

  • Bahan Utama

  • Bahan Cocolan Cabai

Deskripsi

Share

Siomay ayam udang merupakan salah satu kudapan yang banyak di gemari. Rasanya yang lezat dengan tekstur yang sangat legit. Makanan ini berbahan dasar dari udang dan ayam yang di bungkus menggunakan kulit pangsit atau siomay.

source: @linagui.kitchen

Sponsored Link

Cara Membuat

1
Sudah

Cocolan Cabai

Rebus rawit atau cabai merah besar dan bawang putih, beri sedikit air, blender.

2
Sudah

Siomay

Cincang ayam dan udang atau gunakan chopper.

3
Sudah

Campur jadi satu dengan bahan lain, uleni sampai tercampur rata.

4
Sudah

Bungkus dengan kulit siomay, dan taburi bagian atas dengan wortel parut lalu kukus hingga matang.

5
Sudah

Jika sudah matang, kemudian angkat dan sajikan.

6
Sudah

Tips

Agar kulit pangsit tidak keras saat sudah dingin, sebelum di kukus dan menjelang matang olesi atau semprot siomay dengan air hingga rata. Dijamin kulit siomay tetep lembut, dengan catatan tidak dibiarkan dalam wadah terbuka.

Hani

Hai, Saya Hani suka mengumpulkan resep masakan dari berbagai media sosial. Beberapa sudah saya coba di blog saya. Semoga dapat membantu bunda memasak

feat-roti-bluder-kuno
sebelumnya
Resep Roti Bluder Kuno
feat-bolu-cokelat-keju
berikutnya
Resep Bolu Cokelat Keju
feat-roti-bluder-kuno
sebelumnya
Resep Roti Bluder Kuno
feat-bolu-cokelat-keju
berikutnya
Resep Bolu Cokelat Keju

Tulis Komentar