CLOSE AD
0 0
Resep Lidah Kucing Black Cocoa

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan-bahan

Sesuaikan Penyajian:
Bahan A
125 g mentega butter
100 g margarin
175 g gula halus KIS
Bahan B
125 g putih telur
Bahan C
200 g tepung terigu protein sedang
25 g coklat black cocoa powder
1/4 sdt baking powder
Bahan Topping
secukupnya almond almond slice

Resep Lidah Kucing Black Cocoa

  • 60 menit
  • Hasil : 1
  • Medium

Bahan-bahan

  • Bahan A

  • Bahan B

  • Bahan C

  • Bahan Topping

Deskripsi

Share

Lidah kucing black cocoa merupakan salah satu jenis kue kering yang mempunyai bentuk seperti lidah kucing. Kue ini berwarna hitam dari campuran cokelat hitam dengan topping dari almond slice.

source: @linagui.kitchen

Sponsored Link

Cara Membuat

1
Sudah

Kocok bahan A menggunakan mixer dengan kecepatan tinggi selama kurang lebih 5 menit atau mengembang ringan putih.

2
Sudah

Masukkan bahan B, kocok sampai rata.

3
Sudah

Kurangi kecepatan mixer atau speed rendah, masukkan bahan C, campur rata. Matikan mixer.

4
Sudah

Masukkan adonan ke dalam plastik segitiga, gunting ujungnya dan spuit adonan memanjang di atas loyang khusus yang telah di olesi mentega tipis. Tabur almond slice.

5
Sudah

Panggang menggunakan api atas dan bawah pada suhu 160ËšC sekitar 20 menitan atau hingga matang dan renyah (sesuaikan oven masing-masing).

6
Sudah

Setelah matang, pindah ke cooling rack. Simpan dalam wadah kedap udara. Sajikan.

Hani

Hai, Saya Hani suka mengumpulkan resep masakan dari berbagai media sosial. Beberapa sudah saya coba di blog saya. Semoga dapat membantu bunda memasak

feat-telur-gabus-keju
sebelumnya
Resep Curut Keju
feat-bola-udang-asam-manis
berikutnya
Resep Bola Udang Asam Manis
feat-telur-gabus-keju
sebelumnya
Resep Curut Keju
feat-bola-udang-asam-manis
berikutnya
Resep Bola Udang Asam Manis

Tulis Komentar