CLOSE AD
0 0
Resep Deco Roll Cake

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan-bahan

Sesuaikan Penyajian:
Bahan A
5 butir kuning telur
5 g vanilla ekstrak
50 g minyak sayur
85 g susu cair
95 g tepung terigu protein rendah
Bahan B
5 butir putih telur
100 g gula castor
1/4 sdt cream of tar
secukupnya pewarna makanan orange
secukupnya bubuk charcoal

Resep Deco Roll Cake

  • 60 menit
  • Hasil : 1
  • Medium

Bahan-bahan

  • Bahan A

  • Bahan B

Deskripsi

Share

Deco roll cake merupakan kue yang tergolong ke dalam jenis bolu gulung yang menggunakan motif pada setiap permukaan atau sisinya sehingga terkesan estetik dan lebih menarik. Deco roll cake ini bercita rasa enak dengan teksturnya yang lembut.

source: @rondut

Sponsored Link

Cara Membuat

1
Sudah

Panaskan oven dengan suhu 160°C.

2
Sudah

Campur susu cair dan minyak, kocok pakai whisk sampai tercampur rata. Masukkan kuning telur, aduk rata. Masukkan tepung yang sudah diayak, aduk rata. Sisihkan.

3
Sudah

Kocok bahan B sampai medium peak. Campur kocokan putih telur dalam 3 tahan, aduk. balik.

4
Sudah

Ambil 1/4 adonan, beri charcoal powder, sisa adonan beri pewarna orange, aduk rata (jangan overmix). Masukkan ke dalam piping bag.

5
Sudah

Semprotkan adonan sesuai corak tiger. Lalu semprotkan adonan orange dalam loyang uukuran 28Ă—24x4 cm.

6
Sudah

Panggang selama 20 menit atau sampai matang, keluarkan dari oven. Keluarkan dan oles buttercream, gulung dan hias, dinginkan. Potong-potong dan sajikan.

Hani

Hai, Saya Hani suka mengumpulkan resep masakan dari berbagai media sosial. Beberapa sudah saya coba di blog saya. Semoga dapat membantu bunda memasak

feat-sup-bihun-ikan
sebelumnya
Resep Sup Bihun Ikan
feat-halloween-lapis-kanji
berikutnya
Resep Halloween Lapis Kanji
feat-sup-bihun-ikan
sebelumnya
Resep Sup Bihun Ikan
feat-halloween-lapis-kanji
berikutnya
Resep Halloween Lapis Kanji

Tulis Komentar