CLOSE AD
0 0
Resep Banana Cheese Sponge Cake

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan-bahan

Sesuaikan Penyajian:
Bahan A
2 butir telur
1 buah kuning telur
4 g cake emulsifier
60 g brown sugar
Bahan B
80 g tepung terigu protein sedang
10 g tepung maizena
10 g susu bubuk
1/2 sdt baking powder
Bahan C
150 g pisang Pisang Ambon / raja ranum haluskan dengan garpu
Bahan D
80 g mentega cairkan
1 sdt pasta vanilla
Bahan Topping
100 g cream cheese
20 g gula halus
1 buah kuning telur
15 g susu cair
1 sdt tepung maizena
1/2 sdt pasta vanilla

Resep Banana Cheese Sponge Cake

  • 60 menit
  • Hasil : 1
  • Medium

Bahan-bahan

  • Bahan A

  • Bahan B

  • Bahan C

  • Bahan D

  • Bahan Topping

Deskripsi

Share

Resep banana cheese sponge cake dengan tekstur sangat ringan. Sangat cocok untuk cemilan menemani minum teh

source : @ernibryan

Sponsored Link

Cara Membuat

1
Sudah

Mixer bahan A hingga mengembang kental berjejak

2
Sudah

Masukkan bahan B ( ayak ) mixer speed rendah

3
Sudah

Masukkan bahan C, aduk lipat lagi menggunakan spatula hingga tercampur rata , terakhir masukkan bahan D aduk lipat hingga merata

4
Sudah

Siapkan 1 loyang uk 18x18x5 cm yang sudah dialasi dengan kertas baking paper , tuang adonan ke dalam loyang, ratakan dan hentakkan

5
Sudah

Beri topping cream cheese motif menyilang

6
Sudah

Panggang suhu 175 °C api atas bawah selama 30 menit

7
Sudah

Setelah matang, segera keluarkan dari loyang, tunggu suhu ruang baru potong

Hani

Hai, Saya Hani suka mengumpulkan resep masakan dari berbagai media sosial. Beberapa sudah saya coba di blog saya. Semoga dapat membantu bunda memasak

feat-dorayaki
sebelumnya
Resep Dorayaki
Resep Es Alpukat
berikutnya
Resep Es Alpukat
feat-dorayaki
sebelumnya
Resep Dorayaki
Resep Es Alpukat
berikutnya
Resep Es Alpukat

Tulis Komentar