CLOSE AD
0 0
Resep Ketan Durian

Share it on your social network:

Or you can just copy and share this url

Bahan-bahan

Sesuaikan Penyajian:
Bahan Utama
250 g beras ketan
130 ml santan encer
secukupnya garam
2 lembar daun pandan
secukupnya gula pasir
secukupnya garam
Kuah Saus Kinca
1 biji buah daging durian
100 g gula merah
150 g gula halus KIS
500 ml santan
1 lembar daun pandan
1/2 sdt garam
1/2 sdm tepung maizena (optional)
secukupnya air

Resep Ketan Durian

Features:
    • 150 menit
    • Hasil : 20
    • Medium

    Bahan-bahan

    • Bahan Utama

    • Kuah Saus Kinca

    Deskripsi

    Share

    Ketan durian merupakan makanan khas Indonesia pada masa tempo dulu. Makanan ini sangat populer dan banyak di gemari, karena aromanya yang khas. Cocok sebagai camilan saat weekend.

    source: @erlina.lim_

    Sponsored Link

    Cara Membuat

    1
    Sudah

    Cara Membuat Ketan

    Rendam beras ketan selama 1 jam lalu kukus, setelah setengah matang lalu campur dengan santan dan garam yang sudah direbus.

    2
    Sudah

    Aduk panas-panas sampai meresap, kemudian kukus lagi sampai matang, sisihkan.

    3
    Sudah

    Cara Membuat Kuah Saus Kinca

    Rebus gula aren dan air secukupnya, kemudian saring.

    4
    Sudah

    Campurkan gula aren, daun pandan, garam, gula halus kis, dan daging durian. Masak sambil diaduk.

    5
    Sudah

    Masukkan santan dan larutan tepung maizena, aduk-aduk sampai mengental. Kemudian angkat, koreksi rasa.

    6
    Sudah

    Siapkan takir. Tata ketan di takir pandan, ratakan lalu tuang dengan saus kinca durian. Hias sesuai selera. Sajikan.

    Hani

    Hai, Saya Hani suka mengumpulkan resep masakan dari berbagai media sosial. Beberapa sudah saya coba di blog saya. Semoga dapat membantu bunda memasak

    feat-ayam-pandan-thailand
    sebelumnya
    Resep Ayam Pandan Thailand
    feat-oseng-granat-daging-sapi
    berikutnya
    Resep Oseng Granat Daging Sapi
    feat-ayam-pandan-thailand
    sebelumnya
    Resep Ayam Pandan Thailand
    feat-oseng-granat-daging-sapi
    berikutnya
    Resep Oseng Granat Daging Sapi

    Tulis Komentar